Testimoni Selama Perkuliahan Pendidikan
Minggu, 09 April 2017
Bagi saya mata kuliah cukup menarik , karena membahas peran psikologi dalam dunia pendidikan . awalnya saya mengira matakuliah ini biasa saja namun setelah beberapa kali pertemuan saya sadar bahwa matakuliah ini sangat penting dalam mempengaruhi perkembangan kita. dalam metode belajar selama kuliah juga cukup efektif karena selalu memberikan tugas langsung , yang membuat kita mengerti dari maksud apa yang telah dijelaskan selama perkuliahan berlangsung , walaupun ada beberapa kesulitan seperti miskomunikasi . dan mengenai tugas tentang penelitian hal ini cukup menarik karena kami melakukan observasi untuk pertama kalinya dan memperhatikan apa yang sudah di pelajari , ini cukup membantu kami dalam memahami psikologi pendidikan itu sendiri :)
Diposting oleh
Risti Devi Mawarny
di
07.31
Kirimkan Ini lewat Email
BlogThis!
Bagikan ke X
Berbagi ke Facebook
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar